E-Book Gratis, Kedudukan Salat dalam Islam & Pengaruh Baiknya

Kedudukan Salat dalam Islam

 

Shalat memiliki kedudukan yang agung dalam agama Islam dan memiliki kedudukan yang tinggi di sisi Allah, Rasul-Nya serta kaum mukminin. Karena shalat merupakan rukun kedua dari rukun-rukun Islam setelah dua kalimat syahadat. Salat juga memiliki pengaruh baik bagi kehidupan seseorang..

Lalu apa saja kedudukan salat dalam Islam? Apa pula pengaruh baik salat bagi kehidupan seseorang?

Temukan jawabannya dalam e-book ini, yang merupakan terjemahan dari buah karya al-Imam Rabi’ bin Hadi al-Madkhali hafizhahullahu Ta’ala. Berjudul Makanatus Shalati fil Islam wa Atsaruhat Thayyibah.

Karya tersebut kemudian dialihbahasakan dengan judul Kedudukan Salat dalam Islam dan Pengaruh Baiknya..

Daftar Sajian

Dalam e-book ini, pembaca dapat menemukan beberapa pembahasan penting. Antara lain:

  • Kewajiban Shalat Berjama’ah & Keutamaan Masjid
  • Ciri Kemunafikan, Meninggalkan Shalat Berjama’ah
  • Keutamaan Shalat Berjama’ah Di Masjid
  • Dihukumi Kekafiran Bagi Yang Meninggalkan Shalat
  • Meninggalkan shalat, kufur besar atau kecil?
  • Wajibnya Meluruskan Shaf Dan Menutup Celah Ketika Shalat
  • Penutup

 

Link Download

Untuk mendownload e-book silakan klik tombol di bawah ini



Artikel Kami: 6 Keutamaan Shalat Sunnah


 

Mungkin Anda juga menyukai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.